Kontribusi BPS Kabupaten Semarang dalam Orientasi Pengelola Data-Ku - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Semarang

Layanan Offline melalui Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Semarang

Layanan Online melalui email bps3322@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, WA-official 0813-8594-3322, zoom meeting dengan perjanjian, atau pst.bps.go.id

Pengaduan layanan dapat disampaikan melalui PST BPS Kabupaten Semarang, email bps3322@bps.go.id dengan subject Pengaduan, WA-official 0813-8594-3322, website semarangkab.bps.go.id pada menu pengaduan

Kontribusi BPS Kabupaten Semarang dalam Orientasi Pengelola Data-Ku

Kontribusi BPS Kabupaten Semarang dalam Orientasi Pengelola Data-Ku

5 Maret 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Selasa (5/3) bertempat di Hotel Gets Semarang, Kepala BPS Kabupaten Semarang, Dewi Trirahayuni, S.Si, M.Si berkesempatan menjadi narasumber pada kegiatan Orientasi Pengelola Rumah Data Kependudukan (Data-Ku). Kegiatan ini diselenggarakan oleh BKKBN Provinsi Jawa Tengah.

Dalam paparannya, beliau menyampaikan materi Pengelolaan Desa Cinta Statistik (Desa Cantik) di BPS Kabupaten Semarang.

Sejalan dengan amanah Satu Data Indonesia (SDI), diharapkan Data-Ku dapat dikelola dengan baik agar bisa menghasilkan output diseminasi yang bermanfaat. Dengan belajar dari pengelolaan Desa Cantik, para pengelola Data-Ku di masing-masing desa diharapkan dapat mengoptimalkan perannya agar dihasilkan data yang berkualitas.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Semarang (Statistics of Semarang Regency)Jl.Garuda No. 7 Ungaran

Telp (62-24) 6921029

Faks (62-24) 6921029

Mailbox : bps3322@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik