October 15, 2022 | BPS Activities
Pendataan Awal Regsosek dimulai tanggal 15
Oktober 2022. Direktur Statistik Distribusi Badan Pusat Statistik Ir. Efliza ME
berkesempatan mengunjungi petugas pendata yang sedang melakukan verifikasi keberadaan
dan status kesejahteraan keluarga pada ketua RT 07 RW 01 Kelurahan Sidomulyo,
Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang.
Semangat petugas pendata ternyata disambut
antusiasme ketua RT dalam menjawab pertanyaan petugas. Dukungan semua pihak sangat
dibutuhkan dalam mewujudkan Satu Data Perlindungan Sosial dan Pemberdayaan
Masyarakat.
Nantikan kedatangan petugas Pendataan Awal
Registrasi Sosial Ekonomi dan jangan ragu untuk memberikan jawaban yang benar
dan jujur. Jawaban Anda menentukan arah kebijakan pemerintah demi kesejahteraan
rakyat Indonesia.
Related News
Pendataan Perdana Regsosek 2022 Bupati Semarang
Supervisi Lapangan Pendataan Awal Regsosek 2022
Pertemuan Petugas Pendataan Awal Regsosek 2022
Pelatihan Pengolahan Data Pendataan Awal Regsosek 2022
Media Gathering Sosialisasi Pendataan Awal Regsosek 2022
Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) 2022
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Semarang (Statistics of Semarang Regency)Jl.Garuda No. 7 Ungaran
Telp (62-24) 6921029
Faks (62-24) 6921029
Mailbox : bps3322@bps.go.id
About Us